Asthara Skyfront City adalah proyek pengembangan kawasan terpadu (mixed-use development) seluas 1.100 hektar yang berlokasi di dekat Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten. Proyek ini dikembangkan oleh PT. Bumi Bandara Indah dan dirancang sebagai kota modern dengan berbagai fasilitas penunjang. Kawasan ini akan terintegrasi dengan infrastruktur utama seperti Tol Dalam Kota dan Tol Kunciran-Serpong, memudahkan akses ke Jakarta dan wilayah Jabodetabek. Di dalamnya, Asthara Skyfront City menawarkan berbagai fasilitas, termasuk perumahan, ruko, hotel, pusat perbelanjaan, kawasan bisnis, club house, rumah sakit, sekolah, universitas, dan pasar modern.
Informasi Properti
ID Iklan :
Tipe Property :
Dijual
Sertifikat :
HGB
Dilengkapi Perabotan:
Kondisi Properti:
Baru
Jumlah Lantai:
2
Garasi :
1
Arah Hadap:
Daya Listrik:
Fasilitas: